Senin, 05 Oktober 2015

Paket Tour Bali dan Bermalam di Pulau Nusa Lembongan

Bosan dengan paket tour bali yang itu itu aja, ayo coba yg baru serunya berlibur ke  Pulau Nusa Lembongan Bali dengan menaiki Kapal Cruise dari Pelabuhan Benoa bali dan menginap di Pulau Nusa Lembongan Bali. Ada permainan watersport juga FREE main sepuasnya di tengah laut, dan juga resort yg di nusa lembongan kolam renangnya menghadap ke laut,  jadi tambah seru deh buat foto foto dan selfie. Kami kombinasikan tour di bali dan menginap 1malam di pulau Nusa Lembongan. Simak yuk berikut programnya

Hari 1 : Tanah Lot Tour ( L, D )
Jemput di airport ngurah rai Bali , pengalungan bunga, kemudian langsung makan siang di local rest selanjutnya, tour menuju Alas kedaton sebuah obyek wisata Pura yang berada di tengah hutan seluas 15 hektar dan dihuni kelelawar dan kera kera yang jinak, perjalanan selanjutnya menuju  Pura Tanah Lot, keunikan dari Pura Tanah Lot yakni pengunjung bisa melihat pura ditengah lautan, dan bila air surut pengunjung juga bisa melihat ular belang-belang yang diyakini sebagai penjaga Pura Tanah Lot dan pada senja hari dapat menikmati momen matahari terbenam di ufuk barat. makan malam di pinggir pantai Jimbaran.  Diantar ke hotel dan istirahat di hotel

Hari 2 : Nusa Lembongan Cruise Tour + Menginap di COCONUT BEACH RESORT ( B, L, D)
Sarapan pagi dan check out dari hotel, kemudian bersiap untuk menuju Nusa Lembongan.Dalam perjalanan menuju Pulau Nusa Lembongan peserta dapat menikmati berbagai macam aktivitas air seperti : Snorkling, bermain kano, banana boat, Glass bottom boat reef tour, dll. makan siang prasmanan di kapal.  Tiba di Nusa Lembongan Check in hotel, dan acara bebas. Peserta dapat berjalan - jalan di sekitar atau bisa memakai kolam renang dengan view laut. Makan malam di hotel.

Hari 3 : Transfer out ( B, L )
Breakfast di hotel, kemudian peserta bersiap untuk check out dari hotel melanjutkan perjalanan menuju Pulau Bali untuk diantar ke bandara. Pesawat harus malam

Harga Paket Termasuk :
  • Pengalungan bunga pada saat kedatangan di bandara Ngurah rai
  • 1 Malam akomodasi hotel sesuai pilihan hotel di atas
  • 1 malam akomodasi Hotel di Nusa Lembongan
  • 2 x makan pagi di hotel
  • 2 x makan siang di local restorant
  • 1 x makan siang di kapal
  • 1 x makan malam di local restorant
  • 1 x makan malam di hotel Nusa Lembongan
  • Tour sesuai program diatas
  • Transportasi Full AC
  • Driver
  • guide berbahasa Indonesia
  • Tiket masuk di setiap objek wisata sesuai acara tour dan parkir

Harga tidak termasuk:

  • Tiket pesawat
  • Airport tax
  • Tips sukarela untuk sopir/guide
  • Personal account di hotel seperti : minibar, laundry dan telephone




Tidak ada komentar:

Posting Komentar